Bahan Soto Tahu:
- 1 bungkus bumbu soto ayam siap pakai
- 1 buah labu siam, kupas, potong dadu kecil
- 5 potong tahu lombok, potong dadu kecil
- 1 liter kaldu ayam
- 1/4 sdt garam
- 1/4 sdt merica bubuk
- 2 lembar daun jeruk, buang tulang daunnya
- 1 batang serai, memarkan
- Didihkan kaldu ayam.
- Masukkan bumbu soto ayam, daun jeruk, dan serai.
- Tambahkan tahu dan labu siam.
- Beri garam dan merica bubuk.
- Masak hingga matang, angkat, sajikan. [kalau sempat mampir baca juga Resep Soto Kediri, Resep Soto Banjar, Resep Soto Bandung dan Resep Soto Ayam serta Resep Soto Pekalongan]
Tidak ada komentar:
Posting Komentar